Product description
Lampu PJU LED 100 watt dengan chip onboard (COB) 2x50w hemat listrik, harga ekononomis dan berdaya pakai tinggi, temperatur cahaya produk ini 6500K putih terang.
Lampu ini merupakan lampu jalan waterproof dan dustproof yang handal pemakaian outdoor dengan tingkat proteksi IP65 (gear & compartment), cocok untuk berbagai kondisi jalanan perkotaan maupun pedesaan.
Produk lainnya yang menjadi pertimbangan dalam memilih produk lampu jalan, lihat juga di lampu jalan 150 watt Hinolux HL-8118-150W.
Lampu ini cocok untuk dipakai sebagai:
- lampu jalan untuk jalan arteri umum,
- penerangan jalan untuk kompleks perumahan,
- lampu penerangan jalan untuk area taman publik,
- penerangan jalan untuk lapangan parkir,
- penerangan jalan untuk pedestrian,
- dan berbagai kebutuhan lainnya sesuai fungsi lampu ini.
Reviews
There are no reviews yet.